Cara Memilih Pusaka Keris
Cara Memilih Pusaka Keris. Keris Indonesia merupakan karya agung warisan kerajaan masa silam, Tanggal 25 November 2005 Badan Perserikatan Bangsa-Bangsa “UNESCO” telah mengukuhkan keris Indonesia sebagai karya agung warisan budaya milik seluruh bangsa di dunia.
Keris merupakan karya seni warisan budaya bangsa yang mengandung nilai pesan keluhuran dan budi pekerti, karena itu Pemerintah telah memasukan Keris dalam Kurikulum pelajaran formal sebagai Ilmu Seni Budaya.
Dasar Wajib Memilih dan Menilai Keris
Dapur adalah Bentuk atau Nama pada sebilah Keris, Semua Keris mempunyai Dapur. Seperti Keris Dapur Nogo Sosro, Sabuk Inten, Sengkelat, dll. yang semuanya mempunyai ciri khusus, misalnya Keris Sengkelat adalah Keris Luk 13 dengan Sogokan, Kembang Kacang, Jalen dan Lambe Gajah.
Pamor adalah Motif, Lukisan, Gambar berwarna putih pada sebilah keris, ada banyak jenis pamor diantaranya Pamor Wos Wutah, Udan Mas, Kulit Semongko, Junjung Derajat, Sodo Sakler, Mrutu Sewu, dll.
Tangguh adalah perkiraan masa pembuatan atau asal mula keris itu dari kerajaan mana, Seperti Keris Tangguh Majapahit, Singosari, Pajajaran, Mataram, dll. Semuanya mempunyai ciri khas tersendiri, misalnya Tangguh Majapahit berarti keris yang dibuat jaman Kerajaan Majapahit sekitar Abad 12 – 15 dengan ciri khas pasikutan wingit, potongan bilah agak kecil ramping, ganja sebit rontal kecil luwes, sirah cecak pendek meruncing, odo-odo tajam, kesan besi hitam kebiru-biruan, padat, besi terkesan berat.
Tuah, Yoni adalah khasiat secara spiritual sesuai harapan dan tujuan sang empu melalui ritual saat pembuatan. Tuah ada yang pamilih atau tidak pamilih, artinya Pamilih tidak semua orang cocok sedang Tidak Pamilih semua orang cocok. Contohnya Keris Dapur Tilam Upih Pamor Udan Mas, Tuahnya sangat baik bagi pedagang dan pebisnis untuk melancarkan usaha serta memudahkan jalan rejeki dan tidak pamilih.
Hati-hati!! Masih banyak orang yang menamai Dapur, Pamor dan Tangguh secara asal-asalan. Dapur, Pamor dan Tangguh tidak boleh sembarangan, semua harus sesuai pakem/ketetapan/ciri khas kerajaan kuno, sekarang ini sudah banyak Buku Pedoman Keris yang dikeluarkan Resmi oleh Dunia Perkerisan.
Mahal dan Tidaknya Mahar Keris Kuno ditinjau dari Dapur, Pamor, Tangguh, dan Keutuhan bilah. Sedang untuk Keris Kamardikan ditinjau dari Dapur, Pamor, Kwalitas Garap dan Bahan.
Cara Memilih Pusaka Keris
Mustika Tombak Api Penghancur Guna-Guna Mustika Tombak Api Penghancur Guna-Guna merupakan mustika bertuah yang sangat indah. Batu mustika ini memiliki warna yang sangat eksotik dan menawan, sehingga batu ini sangat cocok untuk dijadikan cincin atau liontin. Batu mustika ini memiliki tuah khasiat yang sangat ampuh, tidak heran jika pecinta pusaka bertuah banyak memburunya. Batu Mustika… selengkapnya
Rp 385.000Mustika Gunung Keramat merupakan batu mustika bertuah yang sangat unik dan indah sekali dengan corak pamor membentuk sebuah gunung yang berwarna hitam yang sangat jarang sekali ada. Corak mustika juga terbentuk secara alami dan bukan karena gambaran dari manusia. Khasiat Manfaat Bertuah Mustika Gunung Keramat Insya Allah untuk pesugihan alami tanpa tumbal, memudahkan dalam meraih… selengkapnya
Rp 275.000Mustika Ilmu Kanuragan Laduni Mustika Ilmu Kanuragan Laduni merupakan mustika bertuah yang mrmiliki perpaduan warna yang indah dan mustika ini spesial guna membangkitkan ilmu kanuragan laduni. Mustika dengan motif perpaduan warna se[perti ini sangat jarang untuk didapatkan. Khasiat Manfaat Bertuah Mustika Ilmu Kanuragan Laduni Insya Allah untuk membangkitkan ilmu tenaga dalam, membangkitkan ilmu batin/spiritual, menguatkan… selengkapnya
Rp 300.000Nama Pusaka : Keris Sujen Ampel Pamor Langka Dapur / Bentuk : Sujen Ampel Pamor / Lambang / Filosofi : Lar Gangsir, Ron Genduru, Naga Rangsang, Blarak Ngirid Tangguh / Era Pembuatan / Estimasi : Kerajaan Mataram / Tuban Tahun Pembuatan : Abad Ke 12-15 Model Bilah Pusaka : Lurus Panjang Bilah Keris : 36,5… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMustika Khodam Pengasihan Tingkat Tinggi Mustika Khodam Pengasihan Tingkat Tinggi merupakan batu mustika yang sangat ampuh untuk memikat hati lawan jenis. Mustika yang memiliki energi pengasihan tingkat tinggi secara alami. Mustika yang ampuh untuk menarik perhatian lawan jenis. Khasiat Manfaat Bertuah Mustika Khodam Pengasihan Tingkat Tinggi Insya Allah untuk menundukkan hati lawan jenis, meningkatkan aura… selengkapnya
Rp 330.000Mustika Septi Angin. merupakan mustika bertuah yang memiliki corak pamor yang terkesan indah dan elegan sekali. mustika ini pamornya bagaikan sapuan angin yang sangat kencang sekali, mustika ini sungguh sangat elegan dan indah, Corak pamor mustika terbentuk secara alami dan bukan karena isian dari manusia. Khasiat Manfaat Bertuah Mustika Septi Angin Insya Allah untuk kecepatan… selengkapnya
Rp 300.000Mustika Jurig Wengi merupakan mustika bertuah yang sangat unik dan jarang sekali ada, corak pamor mustika tersebut berbentuk sangat unik sekali, pamor pada mustika tersebut juga terbuat secara alami dan bukan karena gambaran maupun isian dari manusia. Khasiat Manfaat Bertuah Mustika Jurig Wengi Insya Allah untuk mendatangkan rejeki berlimpah, membangkitkan kekuatan raja pengasihan, menolak segala ilmu… selengkapnya
Rp 300.000Keris Singkir Geni Sabuk Inten, Nama Pusaka: Keris Singkir Geni Sabuk Inten, Dapur / Bentuk: Sabuk Inten, Pamor / Lambang / Filosofi: Singkir Geni Tangguh / Era Pembuatan / Estimasi: Kerajaan Cirebon Kuno Tahun Pembuatan : Abad 15-16 Model Bilah Pusaka: Luk 11 Panjang Bilah-Gonjo Keris : 36,3 CM Panjang Seluruh Keris: 42,8 CM Asal… selengkapnya
*Harga Hubungi CSMustika Sribit Penarik Cinta Mustika Sribit Penarik Cinta merupakan mustika bertuah yang mengandung energi spiritual khusus pelet yang ampuh dan pengasihan tingkat tinggi. Energi mustika ini sangat bagus digunakan oleh pria ataupun wanita. Khasiat Manfaat Bertuah Mustika Tersebut Insya Allah untuk membuka aura puter giling, mempunyai kekuatan pengasihan dan mudah memikat siapapun, membangkitkan rasa rindu… selengkapnya
Rp 335.000Mustika Ratu Blorong Hijau Keramat Mustika Ratu Blorong Hijau Keramat merupakan batu mustika bertuah yang memiliki corak warna hijau tua yang khas. Warna hijau merupakan warna keramat yang tidak boleh di pakai di pantai selatan. Mustika ini memiliki keindahan yang luar biasa dan terpancar secara alami. Energi dari Ratu Blorong sangat terasa pada mustika ini…. selengkapnya
Rp 315.000Matahari Ditahan Terbenam Untuk Nabi Yusya’ Bin Nun Nabi Musa ‘alaihis salam memiliki seorang murid yang menemaninya mencari Ilmu. Dia adalah Yusya’ Bin Nun, dan Alloh Subhanahu wa Ta’ala memberikan hikmah kenabian dan mukjizat yang nyata kepadanya. Setelah Nabi Musa ‘alaihis salam wafat, Nabi Yusya’ bin Nun ‘alaihis salam membawa Bani Israil ke luar dari… selengkapnya
Khasiat Batu Permata Adularia Adularia Variasi Warna : Putih, Kuning, Tanpa Warna Kadar Transparasi : Transparan hingga Translucent Luster : Vitreous, Resinous Index Bias : 1,518 – 1,525 Kadar Keras : 6.0 – 6.5 Skala Mohs. Berat Jenis : 2.55 – 2.63 gr/cm3 Formula Kimia : KAlSi3O8 (Potasium Alumunium Silicate) Sistem Kristal : Monoklinik –… selengkapnya
Ritual Penyempurnaan Arwah Tujuh Jenderal Ritual Penyempurnaan Arwah Tujuh Jenderal merupakan salah satu artikel kami yang diambil dari beberapa sumber, jika anda pernah melihatnya mungkin ada di majalah posmo edisi 696, artike tersebut yang kami maksutkan adalah pahlawan revolusi indonesia yang telah gugur dalam tragedi penghianatan partai komunis indonesia. Pada 1 Oktober 1965 dini hari,… selengkapnya
Info Asma Pukulan Gelap Ngampar. Asma Pukulan Gelap Ngampar ini mengandung arti asma pukulan petir menyambar. Sesuai dengan namanya, asma ini memiliki kegunaan untuk kekuatan pukulan tangan agar berbobot. Sehingga lawan yang terkena pukulan tangan pemilik asma ini bisa jatuh tersungkur, gosong tubuhnya ataupun mati. Maka hati-hati dalam menggunakannya. Agar pembaca tidak penasaran, berikut ini… selengkapnya
Tentang Sinarto T.S.(Liem Tjong Sien) : Islam sesungguhnya. Pengantar : namanya Liem Tjong Sien. Lahir di Purwodadi, jawa Tengah, 13 Mei 1958. Setelah memeluk Islam, ia mengganti namanya menjadi Sinarto Tirto Sumarto. Dengan panjang lebar, Toto, begitu ia dipanggil, mengungkapkan pergulatan batinnya dalam mencari kebenaran. Berikut penuturannya. Di Indonesia, kalau ada seorang keturunan Cina masuk… selengkapnya
Tempat Pengisian Khodam Jin Ampuh Jarak Jauh Tempat Pengisian Khodam Jin Ampuh Jarak Jauh – Banyak orang yang ingin melakukan pengisian khodam jin, namun tak sedikit pula orang yang bingung apakah pengisian khodam jin itu bisa dilakukan dengan proses jarak jauh, Tak usah kuwatir bagi anda yang ingin melakukan pengisian khodam jin jarak jauh, Bagi… selengkapnya
Batu mustika Yin Yang dipercaya memiliki energi atau kesaktian yang dapat membawa keseimbangan dalam kehidupan seseorang. Batu ini diyakini dapat membantu menyeimbangkan energi positif dan negatif dalam diri seseorang, membawa keharmonisan dalam hubungan, serta melindungi dari energi negatif dan bahaya. Batu mustika Yin Yang adalah batu yang memiliki kesaktian dalam mengharmoniskan energi Yin dan Yang. Dengan memiliki… selengkapnya
Foto Jamaah Haji Di Zaman Lampau Airport Jeddah 1960 Kabah 1960 Wukuf di Arafah 1960 Jumrah Aqobah 1960 Perbatasan Mekkah 1960 Seorang Jamaah Haji sedang bercukur 1960 Toaf Mengelilingi Kabah 1960 Sholat Jamaah di Halaman Luar Ka’bah 1960
Sultan Agung Mataram. Apa yang terlintas dibenak para siswa jika disodorkan nama Sultan Agung? Sultan Agung adalah seorang raja besar yang pernah memimpin Kerajaan Mataram Islam kurang lebih selama 33 tahun. Raja yang membawa Mataram pada puncak kejayaan. Kebesaran Sultan Agung terlihat dari luasnya wilayah Mataram, kemampuannya mempertahankan dominasi politik Mataram secara internal maupun hubungannya… selengkapnya
Cara Cuci Warangi Keris Pusaka Teknologi pembuatan keris adalah suatu teknologi pengolahan material peninggalan sejarah yang sangat tinggi nilainya. Tidak bisa dibayangkan bagaimana para empu jaman dahulu menemukan cara pembuatan senjata dengan memanfaatkan sifat-sifat paduan logam yang berbeda. Menempanya berlapis sehingga menjadi satu kesatuan dalam bentuk senjata yang memiliki keunggulan sifat-sifat fisika sekaligus keindahan wujud… selengkapnya