Beranda » Blog » Membaca karakter Seseorang dari bentuk wajah

Membaca karakter Seseorang dari bentuk wajah

Diposting pada 7 Desember 2016 oleh Pusaka Dunia / Dilihat: 359 kali

Membaca karakter Seseorang dari bentuk wajah
Kepribadian seseorang dapat kita ketahui dari beberapa cara, salah satunya adalah dengan melihat bentuk wajah. Dengan melihat bentuk wajahnya, Anda dapat dengan mudah mengenali karakter dan bersosialisasi.
Orang kebangsaan Cina, misalnya, amat percaya bahwa wajah merupakan refleksi dari kepribadian. Unsur dalam wajah seperti mata, hidung, bentuk wajah, hingga kerutan memiliki makna tertentu yang mampu mencermikan kepribadian seseorang.

Muka bulat

Orang bermuka bulat cenderung memiliki kepribadian emosional, sensitif, dan juga perhatian. Biasanya, pria yang memiliki muka bulat memiliki fantasi seksual sangat kuat dan nyaman dalam menjalami hubungan stabil dan jangka panjang.

Muka oval

Bentuk muka oval cenderung lebih praktis, sistematis, dan pekerja keras. Anda yang memiliki bentuk muka oval juga cenderung memiliki fisik atletis yang cenderung menciptakan narsisme pribadi yang mampu merusak hubungan.

Muka kotak

Orang bermuka kotak cenderung agresif, ambisius, serta dominan. Anda juga memiliki pemikiran tajam, ahli dalam melakukan analisis, dan kritis.

Muka segitiga

Bentuk muka seperti ini biasanya dimiliki oleh tubuh kurus dan memiliki kemampuan persuasi. Bentuk muka ini juga biasa dimiliki oleh orang Tionghoa yang memiliki pribadi yang kreatif dan sensitif, tetapi juga temperamental.

Membaca karakter Seseorang dari bentuk wajah

Membaca karakter Seseorang dari bentuk wajah

Tutup Sidebar
Sidebar
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah:

Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan customer support kami

Admin 1
● online
Admin 2
● online
Admin 1
● online
Halo, perkenalkan saya Admin 1
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja