Beranda » Blog » Arti Keris Pusaka Kyai Sengkelat

Arti Keris Pusaka Kyai Sengkelat

Diposting pada 4 Maret 2016 oleh Pusaka Dunia / Dilihat: 431 kali

Arti Keris Pusaka Kyai Sengkelat, Sengkelat adalah salah satu keris dari jaman Mataram Sultan Agung (awal abad ke-17). Pamor keris sangat rapat, padat, dan halus. Ukuran lebar bilah lebih lebar dari keris Majapahit, tetapi lebih ramping daripada keris Mataram era Sultan Agung pada umumnya. Panjang bilah 38 cm, yang berarti lebih panjang dari Keris Sengkelat Tangguh Mataram Sultan Agung umumnya. Bentuk luknya lebih rengkol dan dalam dari pada keris era Sultan Agung pada umumnya. Ganja yang digunakan adalah Gonjo Wulung (tanpa pamor) dengan bentuk Sirah Cecak runcing dan panjang dengan buntut urang yang nguceng mati, Kembang Kacang Nggelung Wayang. Jalennya pendek dengan Lambe Gajah yang lebih panjang dari Jalen. Sogokan tidak terlalu dalam dengan janur yang tipis tetapi tegas sampai ke pangkal bilah. Warangka keris ini menggunakan gaya Surakarta yang terbuat dari kayu cendana. Baca juga tentang Cara Memilih Keris Pusaka,,, Keris Pusaka Kuno,,, Investasi Menguntungkan,,, 70 Nama Empu Keris Pusaka,,, 187 Keris Pusaka Paling Dicari,,,

Arti Keris Pusaka Kyai Sengkelat

Arti Keris Pusaka Kyai Sengkelat

Tutup Sidebar
Sidebar
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah:

Chat via Whatsapp

Ada yang ditanyakan?
Klik untuk chat dengan customer support kami

Admin 1
● online
Admin 2
● online
Admin 1
● online
Halo, perkenalkan saya Admin 1
baru saja
Ada yang bisa saya bantu?
baru saja